Quality
adalah kemampuan dari sebuah produk atau pelayanan yang konsisten mencapai atau melebihi dari harapan pelanggan.
IPQC (In
Process Quality Control)
Bertujuan untuk memastikan konsistensi daripada output produksi, jika output tidak konsisten bisa dipastikan ada masalah di area tersebut.
1.Market
Quality/
Mutu
Pasar:
Penting untuk mengetahui apa yang Customer inginkan, mutu menurut penilaian pengguna.
Karena itu mutu pasar adalah kondisi yang diperlukan menurut keinginan pelanggan yang diperolah dari survei pasar atau klaim, dan ini akan menjadi informasi yang sangat kritis pada Mutu Disain. Mutu yang diharapakan selalu berkaitan langsung dengan keinginan pelanggan.
2. Design Quality/ Mutu
Disain:
Perusahan harus membuat perencanaan untuk membuat produk yang memuaskan pelanggan. Karena itu informasi yang didapatkan dari survei pasar harus divisualisasikan.
Hal ini disebut dengan mutu desain dalam bentuk blueprints atau spesifikasi.
3. Manufacture quality or Conform
quality/
Mutu
Fabrikasi
atau
Mutu
Konfirmasi:
Adalah mutu yang mengacu pada produksi yang terkait dengan sebuah bangunan/ pabrik.
Ketika mutu disain telah selesai, persiapan kerja untuk membuatnya menjadi produk nyata misalnya disain
proses, pembelian bahan, dan pemenuhan sumberdaya manusia
and permintaan
order segera dilakukan.
Masukan tadi membuat mutu disain menjadi barang dalam proses fabrikasi dan ini yang disadari sebagai Mutu Fabrikasi/ Manufaktur.
Ketika mutu fabrikasi melebihi tolerasi dari Mutu Disain, hal itu akan menjadi defect/ cacat produk. Mutu Fabrikasi tergantung pada 4M (Man/ manusia, Method/ metode, Machine/ Mesin, Material/ Bahan)
yang merupakan faktor penting pada variasi mutu dan hal ini
juga menjadi bagian dari 4M
pada pengendalian fabrikasi.
0 comments:
Post a Comment
Thank you for your comments